Untuk setiap adonan bakpia jenis I memerlukan 4 kg

tepung terigu, 3 kg tepung kedelai dan sisanya adalah

gula. Adonan jenis II memerlukan 3 kg tepung terigu,

4 kg tepung kedelai dan sisanya adalah gula. Jika

dalam satu hati menghabiskan 50 kg tepung terigu

dan 55 kg tepung kedelai, banyak adonan yang dapat

dibuat pada haris tersebut adalah ....​

Untuk setiap adonan bakpia jenis I memerlukan 4 kg

tepung terigu, 3 kg tepung kedelai dan sisanya adalah

gula. Adonan jenis II memerlukan 3 kg tepung terigu,

4 kg tepung kedelai dan sisanya adalah gula. Jika

dalam satu hati menghabiskan 50 kg tepung terigu

dan 55 kg tepung kedelai, banyak adonan yang dapat

dibuat pada haris tersebut adalah ....​

Untuk membuat bakpia dengan bahan 50 Kg tepung terigu dan 55 Kg tepung kedelai dengan adonan jenis I dan jenis II. Banyak adonan yang bisa dibuat adalah 10 Adonan Jenis I dan 5 Adonan Jenis II.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Untuk menyelesaikan soal program linear, kamu harus mengubah pernyataan yang ada menjadi kalimat matematika.

Misalkan,

Adonan Jenis I = x

Adonan Jenis II = y

Kebutuhan dan persediaan bahan bisa dilihat pada tabel berikut:

[tex]\left[\begin{array}{ccc}*&Terigu&Kedelai\\Adonan 1&4&3\\Adonan2&3&4\\Persediaan&50&55\end{array}\right][/tex]

Dari tabel diatas kita bisa menyusun persamaan sebagai berikut:

[tex]4x+3y\leq 50\\3x+4y\leq 55[/tex]

Eliminasi kedua persamaan diatas untuk menentukan nilai x dan y.

[tex](3x+4y=50).4\\(4x+3y=55).3\\\\12x+16y=200\\12x+9y=165[/tex]

____________ -

[tex]7y=35\\y=5[/tex]

Substitusi y ke persamaan 1:

[tex]3x+4y=50\\3x+(4.5)=50\\3x+20=50\\3x=50-20\\3x=30\\x=10[/tex]

Jadi, Adonan yang bisa dibuat pada hari itu adalah 10 Adonan Jenis I dan 5 Adonan Jenis II.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut tentang materi program linear pada https://brainly.co.id/tugas/8876431

#BelajarBersamaBrainly

[answer.2.content]